Prinsip pendinginan pada sistem Air Conditioner (AC) untuk sistem pendinginan adalah terjadinya perubahan bentuk zat pendingin (Refrigerant) dari bentuk cair, uap air dan gas. Perubahan ini terjadi karena sistem AC menggunakan beberapa komponen yang memungkinkan terjadinya perubahan tekanan dan temperatur.
Contohnya adalah terjadi perubahan bentuk dari cair menjadi gas oleh alkohol yang ditempelkan pada kulit. Pada keadaan ini kulit akan terasa dingin dikarenakan alkohol menyerap panas dari udara sekitar sehingga terjadi perubahan bentuk alkohol dari cair menjadi gas.
Fungsi : Mendukung engine dari segala tuntutan agar memungkinkan bekerja dengan baik dan berkesinambungan 1. SISTEM BAHAN BAKAR Motor Bensin Fungsi sistem bahan bakar Menyediakan dan mensuplay kebutuhan bahan bakar sesuai dengan kebutuhan mesin Komponen-komponen sistem bahan bakar bensin : 1. Karburator 2. Pompa bensin (Fuel pump) 3. Saringan bensin (Fuel filter) 4. Tangki bensin (Fuel tank) Karburator Fungsi : Mencampur udara dengan bensin dengan komposisi yang sesuai agar menjadi gas yang mudah terbakar Keterangan : 1. Choke valve 5. Throttle valve 2. Saluran masuk bensin 6. Idle mixture adjusting screw 3. Venturi 7. Intake manifold 4. main nozzle 8. Needle valve Motor Diesel Jenis Pompa Injeksi VE Keterangan : 1. Fuel Tank
Comments
Post a Comment